Takziyah 40 Hari Ayahanda dari Ust Wajib Hasugian di Hutambasang Berlangsung Khidmat

Takziyah PMPS
BeritaDEKHO - Acara Takziyah 40 Hari dari ayahanda Ust Wajib Hasugian anggota Punguan Muslim Pakkat Saportibion (PMPS) berlangsung khidmat pada Selasa 7 Agustus 2018 di Hutambasang, Pakkat, Humbang Hasundutan.

Hal itu terlihat dari informasi dan foto yang diunggah oleh Ust Mas Ismail Simanjuntak, Ketua Koordinator PMPS untuk Sumatera kemarin di WAG PMPS.
"Alhamdulillah,kenduri washilah do'a 40 hari alm.Op.Tinjo Hasugian di Ht.Ambasang berjalan khidmat dan lancar.Insya Allah makbul dan barakah.Amiin," tulisnya.

Anggota PMPS pun mengucapkan doa agar almarhum Op. Tonjo Hasugian atau Love Hasugian bin Lokan mendapat rahmat dari Allah SWT.

" للهُمَّ، اغْفِرْ لَهُ وَارْحَمْهُ وَعَافِهِ وَاعْفُ عَنْهُ، وَأَكْرِمْ نُزُلَهُ، وَوَسِّعْ مُدْخَلَهُ، وَاغْسِلْهُ بِالْمَاءِ وَالثَّلْجِ وَالْبَرَدِ، وَنَقِّهِ مِنَ الْخَطَايَا كَمَا نَقَّيْتَ الثَّوْبَ الْأَبْيَضَ مِنَ الدَّنَسِ، وَأَبْدِلْهُ دَارًا خَيْرًا مِنْ دَارِهِ، وَأَهْلًا خَيْرًا مِنْ أَهْلِهِ وَزَوْجًا خَيْرًا مِنْ زَوْجِهِ، وَأَدْخِلْهُ الْجَنَّةَ وَأَعِذْهُ مِنْ عَذَابِ الْقَبْرِ - أَوْ مِنْ عَذَابِ النَّارِ
To Ust @Mas Ismail: kalau ust wajib datang dari depok? Salam ya.. turut berduka.. smg ditempatkan di sisi-Nya.. Amin 🙏🏻🙏🏻🙏🏻," tulis Ust. H. Julkifli Marbun, MA Ketua PMPS 2015-2016.

Op. Abay br Sinaga, Ketua Dewan Penasihat PMPS juga berharap yang terbaik untuk almarhum.

"alhamdulillah  semoga diterima allah semua doa   kt dan alm lapang dalam kuburnya   amin yra," tulisnya.

PMPS merupakan paguyuban perantaaun Pakkat di Jakarta dan tempat lainnya di seluruh dunia. Lihat infonya di sini. (adm)

Nb. Yuk gabung IICH dan IMECH 
Share on Google Plus

About Admin2

Berita Dekho (www.beritadekho.com) merupakan media nasional yang pada awalnya didirikan untuk mempromosikan potensi alumni Indonesia yang pernah kuliah dan menimba ilmu di India dan negara-negara Asia Selatan. Lihat info selanjutnya di sini

0 comments:

Post a Comment

loading...