Jika Tidak Diakui PBB, Pemerintahan IEA Taliban di Afghanistan akan Mirip Seperti Swiss

Pemerintahan IEA Taliban di Afghanistan diperkirakan akan mengalami tantangan dan hadangan berat dari sejumlah anggota PBB saat mendapat pengakuan di lembaga antar negara tersebut.
Walau begitu, posisi Afghanistan akan mirip seperti Swiss yang tidak masuk keanggotaan PBB namun tetap merdeka.

Hal itu karena walau Afghanistan tidak diakui, tidak ada lagi pihak yang menjajah negara ini sebagaimana Palestina yang sulit menjadi anggota penuh PBB karena penjajahan Israel.

Meski sedikit akan menyulitkan bagi Afghanistan untuk melakukan diplomasi ke negara jauh, namun untuk negara tetangga langsung, tidak dibutuhkan pengakuan PBB untuk melakukan transaksi dagang maupun lainnya.

Perlu diketahui ada banyak negara yang tidak masuk keanggotaan PBB namun tetap bisa melakukan hubungan ke berbagai negara termasuk Kosovo, Abkhazia, South Ossetia dan lain sebagainya.

Share on Google Plus

About Admin

Berita Dekho (www.beritadekho.com) merupakan media nasional yang pada awalnya didirikan untuk mempromosikan potensi alumni Indonesia yang pernah kuliah dan menimba ilmu di India dan negara-negara Asia Selatan. Lihat info selanjutnya di sini

0 comments:

Post a Comment

loading...