Pemerintah Houthi di Yaman Dilaporkan Terima Tawaran Saudi untuk Gencatan Senjata dan Bantuan Ekonomi

Pemerintahan Houthi di Yaman dilaporkan menerima tawaran dari Arab Saudi untuk gencatan senjata dan bantuan ekonomi.

Pemerintahan penyelamat yang dikendalikan oleh kelompok Houthi di Sanaa memang sedang berperang dengan pemerintahan Yaman yang diakui Perserikatan Bangsa-bangsa dan kini berpusat di Aden.

Tawaran gencatan senjata kelihatannya bukan untuk rekonsiliasi atau meleburkan kedua pemerintahan tapi untuk mempertahankan status quo dua pemerintahan.

Sebelumnya pangeran Arab Saudi Mohammed bin Salman menawarkan gencatan senjata dan sejumlah paket bantuan ekonomi termasuk penghapusan embargo ekonomi yang selama ini menghimpit masyarakat.

Share on Google Plus

About Admin

Berita Dekho (www.beritadekho.com) merupakan media nasional yang pada awalnya didirikan untuk mempromosikan potensi alumni Indonesia yang pernah kuliah dan menimba ilmu di India dan negara-negara Asia Selatan. Lihat info selanjutnya di sini

0 comments:

Post a Comment

loading...