Roket Long March-8 buatan Tiongkok yang direncanakan akan menggunakan sistem reysable seperti roket Falcon-9 SpaceX akan segera diluncurkan.
Ini akan menjadi yang pertama bagi lembaga antariksa nasional Tiongkok melakukannya.
Sebelumnya, pemerintah Tiongkok sudah pernah mengadopsi sistem kendali grid fin atau sayap pada roket lain Long March 2C dan sukses mengarahkan pemgontrolan pendaratan.
Menurut video yang dirilis, roket Long March-8 akan mendarat kembali ke bumi pada sebuah landasan kecil. Dan kemampuan itu akan terus dimatangkan untuk mendarat di sebuah tongkang di laut sampai 2025 pada saat roket tersebut dinyatakan resmi diadopsi.
Swasta Tiongkok LinkSpace sudah mampu membuat roket reusable dengan ukuran kecil. Sementara itu beberapa perusahaan swasta lainnya juga sudah merencanakan sistem serupa dengan mengkonversi roket yg ada.
0 comments:
Post a Comment