OKI Kutuk Rencana Aneksasi Wilayah Palestina oleh Israel

Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) mengutuk rencana Israel untuk menganeksasi wilayah Palestina.

Dalam sebuah pertemuan virtual yang digagas oleh delegasi Palestina, suara keras penolakan atas rencana Israel untuk merampok tanah Palestina dikemukakan oleh Iran.

Iran bahkan mendorong Palestina untuk menyelenggarakan referendum yang diikuti rakyat Palestina di dalam maupun luar negeri untuk mengatasi berbagai persoalan yang dihadapinya.

Baca selengkapnya:

Share on Google Plus

About Admin2

Berita Dekho (www.beritadekho.com) merupakan media nasional yang pada awalnya didirikan untuk mempromosikan potensi alumni Indonesia yang pernah kuliah dan menimba ilmu di India dan negara-negara Asia Selatan. Lihat info selanjutnya di sini

0 comments:

Post a Comment

loading...