Pemerintahan IEA Taliban telah melakukan sejumlah perbaikan pada sistem radar dan penerbangan di seluruh Afghanistan dan dinyatakan semua tipe bandara kini dapat beroperasi penuh.
Bandara Tirinkot di Uruzgan menjadi yang terakhir diujicobakan usai pendaratan oleh sebuah pesawat kecil milik militer.
Terdapat 20-an bandara sipil di Afghanistan baik tipe bandara internasional maupun domestik. Itu belum termasuk airbase atau pangkalan udara yang menyatu dengan pangkalan militer.
0 comments:
Post a Comment